Friday, November 18, 2022

Portugal Bekuk Nigeria 4-0 di Laga Pemanasan Piala Dunia 2022

 


Portugal Bekuk Nigeria 4-0 di Laga Pemanasan Piala Dunia 2022

Portugal menghajar Nigeria dengan skor telak 4-0 dalam laga pemanasan terakhir sebelum Piala Dunia 2022, Estadio Jose Alvalade, Jumat, 18 November 2022.

Pertandingan ini jadi kesempatan penting untuk kedua tim memanaskan mesin sebelum memasuki turnamen. Portugal tidak diperkuat Cristiano Ronaldo yang sedang sakit, tapi bukan berarti mereka bermain setengah-setengah. casino online 

Laga berjalan tidak seimbang sejak awal. Portugal terlalu tangguh untuk Nigeria. Kali ini, empat gol Portugal datang dari aksi Bruno Fernandes (9', 35'), Goncalo Ramos (82'), dan Joao Mario (84').

Hasil ini penting untuk skuad Fernando Santos bersiap memasuki turnamen akbar Piala Dunia 2022. Yuk simak ulasan pertandingan selengkapnya, Bolaneters!


No comments:

Post a Comment

Popular Post