Pertemuan Canggung Bruno Fernandes dan Cristiano Ronaldo di Ruang Ganti Timnas Portugal
Bruno Fernandes bertemu dengan Cristiano Ronaldo di ruang ganti Timnas Portugal. Ini adalah pertemuan pertama dua pemain Manchester United itu setelah wawancara Ronaldo dengan Piers Morgan membuat heboh skuad United.
Ronaldo absen pada dua laga terakhir yang dimainkan United, lawan Aston Villa dan Fulham. Menurut keterangan Erik ten Hag, Ronaldo absen lawan Aston Villa karena sakit. Ronaldo harusnya masuk skuad lawan Fulham, tetapi izin sakit. casino online
Di luar dugaan, tidak lama setelah United menang lawan Fulham pada pekan ke-16 Premier League, wawancara Ronaldo dengan Morgan dirilis. Wawancara berdurasi 90 menit tersebut telah membuat geger banyak pihak.
Dari potongan video yang dirilis Morgan, Ronaldo memberi komentar pedas untuk Erik ten Hag, eksekutif United, Keluarga Glazer, Wayne Rooney. Yuk simak ulasan lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
No comments:
Post a Comment