Foto: Kegirangan Fans Portugal Saat Kalahkan Uruguay 2-0 di Piala Dunia 2022
Timnas Portugal sukses menang lagi dengan cara yang meyakinkan pada pertandingan kedua Grup H Piala Dunia 2022. Portugal sukses mengalahkan Uruguay dengan skor 2-0 di Lusail Iconic Stadium pada Selasa (29/11/2022) dini hari WIB. judi bola
Bruno Fernandes menjadi pahlawan kemenangan Portugal pada pertandingan ini. Ia mencetak kedua gol skuadnya. Yang pertama pada pada menit ke-54, dan yang kedua dicetak lewat titik putih pada menit ke-90+3.
Kemenangan ini memastikan tiket ke babak 16 besar bagi Portugal. Kesempatan keluar jadi juara grup terbuka lebar jika minimal bisa menahan imbang Korea Selatan di laga terakhir.
Melihat hasil ini, para pendukung Portugal pun sangat senang dan melakukan selebrasi yang cukup heboh. Berikut foto-fotonya.
Sponsored: Minipolar > Hotel Transvania > Luxury > Night Life > Info Casino > Berita Bola
No comments:
Post a Comment