Sunday, October 30, 2022

Jules Kounde Cedera, Diganti di Tengah Laga Valencia vs Barcelona Jules Kounde mengalami cedera saat memperkuat Barcelona. Bek 23 tahun Timnas Prancis itu mengalaminya di tengah laga kontra Valencia. Barcelona menang 1-0 atas Valencia di Mestalla pada pekan ke-12 La Liga 2022/2023, Minggu (30/10/2022). Barcelona menang dramatis melalui gol injury time Robert Lewandowski. Di babak kedua, tepatnya pada menit 74, Kounde digantikan oleh Gerard Pique. Sebelum itu, Kounde terlihat mengalami kesakitan di bagian belakang paha kirinya. Setelah laga, Kounde menuturkan bahwa cedera ini sepertinya tidak serius. Ini kabar baik buat Timnas Prancis. Sebab, Kounde bakal menjadi salah satu pemain andalan mereka untuk Piala Dunia 2022.

 

Jules Kounde Cedera, Diganti di Tengah Laga Valencia vs Barcelona


 Jules Kounde mengalami cedera saat memperkuat Barcelona. Bek 23 tahun Timnas Prancis itu mengalaminya di tengah laga kontra Valencia.


Barcelona menang 1-0 atas Valencia di Mestalla pada pekan ke-12 La Liga 2022/2023, Minggu (30/10/2022). Barcelona menang dramatis melalui gol injury time Robert Lewandowski.


Untuk lebih banyak Artikel Berita Terbaru dan lainnya cukup klik di sini! Luxury.



Di babak kedua, tepatnya pada menit 74, Kounde digantikan oleh Gerard Pique. Sebelum itu, Kounde terlihat mengalami kesakitan di bagian belakang paha kirinya.


Setelah laga, Kounde menuturkan bahwa cedera ini sepertinya tidak serius. Ini kabar baik buat Timnas Prancis. Sebab, Kounde bakal menjadi salah satu pemain andalan mereka untuk Piala Dunia 2022.


No comments:

Post a Comment

Popular Post